Collutrium merupakan serangkaian acara yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa D3 Farmasi (Himafarma) Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Serangkaian acara sebagaimana yang dimaksud, merupakan gabungan dari program kerja beberapa bidang di Himafarma. Terdiri dari : Seminar Nasional Farmasi, Collutrium Competition, dan Bakti Sosial AMSTERDAM.
Himpunan Mahasiswa D3 Farmasi (Himafarma) sebagai elemen masyarakat berupaya membentuk mahasiswa yang tidak hanya memiliki kemampuan akademis namun juga jiwa sosial yang tinggi dan kemampuan untuk berkreatifitas sehingga dapat memberikan kontribusi terhadap permasalahan yang terjadi di masyarakat.
Sebagai kontribusi kepada masyarakat luas dan khususnya civitas akademik Universitas Sebelas Maret, Himafarma menyelenggarakan serangkaian acara ‘COLLUTRIUM’ ini.
Hello guys, Collutrium Competition hadir kembali! Dengan lomba yg tentunya menarik dan bergengsi!!!
TEMA : Hubungan Pola Hidup terhadap resiko Diabetes Melitus
Sudut pandang :
Timeline
Syarat dan Ketentuan :
Spasi 1,5
Margin 4,3,3,3 (kiri, kanan, atas, bawah)
Kertas A4
Maksimal 5 lembar
Pemenang Lomba
Mekanisme pendaftaran lomba essay
Jika belum memiliki dapat melampirkan akte kelahiran atsu pasport
Foto berukuran 4×6
Info dan Kontak :
Himpunan Mahasiswa D3 Farmasi (Himafarma) sebagai elemen masyarakat berupaya membentuk mahasiswa yang tidak hanya memiliki kemampuan akademis namun juga jiwa sosial yang tinggi dan kemampuan untuk berkreatifitas sehingga dapat memberikan kontribusi terhadap permasalahan yang terjadi di masyarakat.
Sebagai kontribusi kepada masyarakat luas dan khususnya civitas akademik Universitas Sebelas Maret, Himafarma menyelenggarakan serangkaian acara ‘COLLUTRIUM’ ini.
Himpunan Mahasiswa D3 Farmasi FMIPA UNS
proudly present:
COLLUTRIUM COMPETITION
Lomba Menulis Esai
Hello guys, Collutrium Competition hadir kembali! Dengan lomba yg tentunya menarik dan bergengsi!!!
TEMA : Hubungan Pola Hidup terhadap resiko Diabetes Melitus
Sudut pandang :
- Pendidikan
- Ekonomi
- Kesehatan
Timeline
- Pendaftaran dan pengumpulan berkas : 10 Juli – 28 September 2017
- Batas pengumpulan : 29 September 2017
- Periode Voting dan Penjurian : 30 September- 12 Oktober 2017
- Pengumuman pemenang lomba
- 10 besar : 13 Oktober 2017
- 5 besar : 15 Oktober 2017
- 3 besar : 17 Oktober 2017
- Juara : 21 Oktober 2017
Syarat dan Ketentuan :
- Peserta merupakan mahasiswa umum dan mahasiswa aktif program studi S1 atau D3 seluruh Indonesia dibuktikan dengan kartu tanda mahasiswa.
- Peserta mengikuti lomba essay secara individu.
- Peserta hanya diperbolehkan untuk mengirimkan satu karya terbaiknya
- Essay diketik dengan format :
Spasi 1,5
Margin 4,3,3,3 (kiri, kanan, atas, bawah)
Kertas A4
Maksimal 5 lembar
- Judul dan isi harus sesuai dengan tema dan sub tema yang telah ditentukan
- Essay ditulis dalam Bahasa Indonesia sesuai EYD
- Essay yang dikirim merupakan karya asli (original) yang belum pernah diikutsertakan pada perlombaan apapun dan belum pernah dipublikasikan dimedia apapun.
- Essay tidak boleh mengandung unsur SARA
- Essay terdiri dari pendahuluan, isi, dan penutup
- Essay dikirim dalam bentuk .doc/.docx
- Peserta melampirkan biodata
- Keputusan juri mutlak tidak dapat diganggu gugat
- Peserta wajib memahami dan mematuhi syarat dan ketentuan yang sudah ditetapkan
- Panitia berhak mendiskualifikasi peserta yang tidak memenuhi syarat dan ketentuan yang sudah ditetapkan
- Juara 3 besar akan mempresentasikan karyanya pada acara seminar Collutrium 2017 tanggal
Pemenang Lomba
- Juara 1 : Rp. 750.000,00 + Trophy
- Juara 2 : Rp. 500.000,00 + Trophy
- Juara 3 : Rp. 250.000,00 + Trophy
Mekanisme pendaftaran lomba essay
- Mengisi formulir online pada official website Collutrium
- Peserta wajib mengunggah:
Jika belum memiliki dapat melampirkan akte kelahiran atsu pasport
Foto berukuran 4×6
- Mentransfer biaya pendaftaran sebesar Rp. 40.000,- Ke rekening : BNI : 0674211779-IDR (HANA FADILLAH) BRI : 3106-01-017964-53-7 (RATNA SETYANINGRUM)
- Melakukan konfirmasi ke CP via whatsapp dengan format : Nama_Nama Institusi_Judul Karya_No. Resi Pembayaran (disertai foto bukti transfer)
Info dan Kontak :
Riska : 085797894264.
IG : @collutrium_uns
LINE : @gpx7729j
FB : Himafarma FMIPA UNS
Twitter : @himafarmaUNS
Blog : https://collutriumhimafarma.wordpress.com
0 komentar:
Posting Komentar